oleh

Sambut Hut Brimob ke-75, Personel Brimob Sultra Bersihkan Lingkungan Mako

Kendari – Personel Brimob Sultra dipimpin Oleh Kabag Ops Sat Brimob Polda Sultra Akp Asri Diyni, S.E., M.M., menunjukan kepeduliannya akan pentingnya menjaga kebersihan lingkungan Mako. Pada kesempatan ini personel Sat Brimob Polda Sultra melaksanakan giat karya kurvey di Mako, Senin, (02/11/2020).

 

Dalam rangka menyambut HUT Brimob ke-75, sesuai dengan arahan dari Dansat Brimob Polda Sultra untuk mengutamakan lingkungan Mako dan tempat ibadah sebagai lokasi kerja bakti saat ini.

 

Dansat Brimob Polda Sultra Kombes Pol Adarma Sinaga, S.I.K., M.Hum., mengapresiasi kegiatan ini., kegiatan tersebut dapat menjadi contoh nyata bagi kita sebagai personel untuk peduli akan di lingkungan sekitar Mako Sat,“ ujar Dansat.

 

By : Edukasi Pelangi Nusantara

Komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *